PENGARUH PEMBERIAN AROMATHERAPY CENDANA TERHADAP KEJADIAN INSOMNIA PADA IBU MENOPAUSE DI PMB ENY ISLAMIATI, S.Tr. Keb BULULAWANG

Putri, Nur Aulia (2023) PENGARUH PEMBERIAN AROMATHERAPY CENDANA TERHADAP KEJADIAN INSOMNIA PADA IBU MENOPAUSE DI PMB ENY ISLAMIATI, S.Tr. Keb BULULAWANG. Sarjana Terapan (D4) thesis, ITSK RS dr. Soepraoen.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (630kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
BAB II .pdf
Restricted to Registered users only

Download (828kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III .pdf
Restricted to Registered users only

Download (727kB)
[img]
Preview
Text (BAB IV)
BAB IV .pdf

Download (776kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB V)
BAB V .pdf

Download (524kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB VI - DAFTAR PUSTAKA)
BAB VI - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (830kB) | Preview
[img]
Preview
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Menopause adalah masa proses alami menuju penuaan yag ditandai dengan berhentinya siklus menstruasi. Menopause terjadi pada usia 45-55 tahun. Diagnosa menopause dapat ditetapkan saat berhentinya menstruasi sekurang-kurangnya satu tahun. Insomnia adalah keadaan sulit dalam memulai tidur, mempertahankan tidur, dan tidur yang tidak menyegarkan. Minyak aromaterapi cendana adalah salah satu terapi komplementer yang juga dapat digunakan dalam mengatasi kejadian insomnia. Tujuan penelitian untuk menganalisis pengaruh pemberian aromaterapi cendana terhadap kejadian insomnia pada ibu menopause di PMB Eny islamiati Bululawang. Rancangan penelitian pra eksperimen dengan pendekatan satu kelompok (pre-post test), populasi seluruh ibu menopause dengan kejadian di PMB Eny Islamiti Bululawang, jumlah 20 orang dengan jumlah sampel 16 orang. Teknik peneliitian ini menggunakan purposive sampling. Instrumen yang digunakan pada penelitian ini adalah lembar KSPBJ-IRS dan Lembar observasi, dengan menggunakan uji Wilcoxon. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kejadian insomnia pra-intervensi (43,8%) insomnia tingkat sedang dan pasca-intervensi (75%) insomnia tingkat ringan, p-value 0,02 ≤ α 0,05. Kesimpulannya pemberian aromaterapi cendana berpengaruh terhadap kejadian insomnia pada ibu menopause di PMB Eny Islamiati Bululawang. Diharapkan bagi para medis untuk dapat meningkatkan pelayanan baik dalam promosi kesehatan seperti sosialisasi, penyuluhan pada ibu menopause untuk memberikan pendidikan kesehatan tentang pentingnya istirahat/tidur bagi ibu menopause

Item Type: Thesis (Sarjana Terapan (D4))
Uncontrolled Keywords: Pemberian aromaterapi, Kejadian insomnia, Ibu menopause
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Nursing Study Program
Depositing User: Anastasia Dhita S.IP
Date Deposited: 22 Jul 2024 01:23
Last Modified: 22 Jul 2024 01:23
URI: http://repository.itsk-soepraoen.ac.id/id/eprint/1851

Actions (login required)

View Item View Item