Indriyani, Mega Dwi (2021) PENGARUH METODE WILLIAM’S FLEXION EXERCISE TERHADAP NYERI PUNGGUNG PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI PMB YULIA TRIJAYANTI KECAMATAN TUREN KABUPATEN MALANG. Sarjana Terapan (D4) thesis, ITSK RS dr. Soepraoen.
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf Download (1MB) |
|
Text (BAB I)
BAB I.pdf Download (771kB) |
|
Text (BAB II)
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (BAB III)
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf Download (980kB) |
|
Text (BAB V)
BAB V.pdf Download (843kB) |
|
Text (BAB VI - DAFTAR PUSTAKA)
BAB VI - DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (849kB) |
|
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
Abstract
Dimasa kehamilan salah satu perubahan yang terjadi yaitu pada sistem muskuloskeletal. Perubahan pada muskuloskeletal menyebabkan nyeri pada punggung yang menimbulkan ketidaknyamanan. Penelitian ini untuk mengidentifikasi pengaruh Metode William’s Flexion Exercise untuk mengurangi nyeri punggung yang dialami ibu hamil trimester III di PMB Yulia Trijayanti kecamatan Turen Kabupaten Malang. Metode rancangan penelitian Pre Ekperimen, one group pretest postest design. Total sampel dalam penelitian ini sebanyak 29 orang. Data dikumpulkan dengan “Purposive Sampling” dan diolah menggunakan uji wilcoxon sign rank test. Berdasarkan hasil penelitian sebelum dilakukan 75,9% ibu hamil mengalami nyeri ringan dan 24,1% mengalami nyeri sangat terasa. Kemudian, setelah dilakukan Metode William’s Flexion Exercise tidak nyeri 10,3% dan sangat ringan 65,5% dan nyeri ringan 24,1%. Hasil dari uji wilcoxon diperoleh nilai tingkat signifikan 0,000<0,05 yang berarti secara statistik Metode William’s Flexion Exercise berpengaruh untuk mengurangi nyeri punggung pada ibu hamil trimester III. Flexion exercise adalah latihan yang didesain untuk meningkatkan fleksi lumbal, mencegah ekstensi lumbal, dan memperkuatotot abdominal dan gluteal dalam usaha untuk menangani nyeripunggung bawah tanpa operasi. Pengaruh Metode William’s Flexion Exercise Terhadap nyeri punggung pada ibu hamil trimester III. Terdapat pengaruh pemberian Metode William’s Flexion Exercise terhadap nyeri punggung pada ibu hamil trimester III di PMB Yulia Trijayanti kecamatan Turen Kabupaten Malang.
Item Type: | Thesis (Sarjana Terapan (D4)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Ibu hamil trimester III, Nyeri punggung, Metode william’s flexion exercise |
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) |
Depositing User: | Anastasia Dhita S.IP |
Date Deposited: | 02 Aug 2024 02:30 |
Last Modified: | 02 Aug 2024 02:30 |
URI: | http://repository.itsk-soepraoen.ac.id/id/eprint/2782 |
Actions (login required)
View Item |