GAMBARAN PERAN KELUARGA SEBAGAI PMO : PENGAWAS MINUM OBAT TB DI PUSKESMAS KEBON AGUNG KOTA PASURUAN

Hadinata, Iqbal Maulana (2023) GAMBARAN PERAN KELUARGA SEBAGAI PMO : PENGAWAS MINUM OBAT TB DI PUSKESMAS KEBON AGUNG KOTA PASURUAN. Diploma Tiga (D3) thesis, ITSK RS dr. Soepraoen.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (799kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (823kB)
[img]
Preview
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf

Download (824kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB V - DAFTAR PUSTAKA)
BAB V- DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (911kB) | Preview
[img]
Preview
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Tuberkulosis (TB) adalah suatu penyakit kronik menular yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis. Sebagian besar kuman TB sering ditemukan menginfeksi parenkim paru dan menyebabkan TB paru. Pengawas Minum Obat yang memantau dan mengingatkan penderita TB paru untuk meminum obat secara teratur. PMO sangat penting untuk mendampingi penderita agar tercapai hasil pengobatan yang optimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran keluarga sebagai PMO di Puskesmas Kebonagung Kota Pasuruan. Desain penelitian yang digunakan adalah deskriptif. Populasinya adalah keluarga penderita TB. Sampling yang digunakan adalah total sampling. Sampel berjumlah 30 orang. Variabel yang penelitian ini adalah peran keluarga sebagai PMO. Alat ukurnya menggunakan kuesioner. Data dikumpulkan dengan cara kuesioner, observasi dan dokumentasi. Penelitian dilakukan pada tanggal 1 Agustus 2023. Dari hasil penelitian didapatkan sebagian besar keluarga mendukung sebagai PMO yaitu dengan jumlah 20 responden 66,7% dan hampir setengahnya tidak mendukung sebanyak 10 responden 33,3%. Peneliti berharap keluarga akan selalu mendukung kesehatan keluarganya yang menderita TB dan selalu memberi motivasi untuk segera sembuh dari penyakitnya, tidak menjahuinya juga. Dan kepada keluarga yang kurang mendukung agar lebih ditingkatkan memberikan dukungan kepada keluarga yang menderita TB

Item Type: Thesis ( Diploma Tiga (D3))
Uncontrolled Keywords: Peran keluarga sebagai PMO, TB
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Nursing Study Program
Depositing User: Anastasia Dhita S.IP
Date Deposited: 18 Jul 2024 02:31
Last Modified: 18 Jul 2024 02:31
URI: http://repository.itsk-soepraoen.ac.id/id/eprint/2237

Actions (login required)

View Item View Item