Ilma, Isati Fahrin (2020) GAMBARAN SELF-ESTEEM PADA REMAJA YANG TINGGAL DI PANTI ASUHAN MUHAMMADIYAH MALANG. Diploma Tiga (D3) thesis, ITSK RS dr. Soepraoen.
|
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf Download (649kB) | Preview |
|
|
Text (BAB I)
BAB I.pdf Download (790kB) | Preview |
|
Text (BAB II)
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (850kB) |
||
Text (BAB III)
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (850kB) |
||
|
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf Download (828kB) | Preview |
|
|
Text (BAB V - DAFTAR PUSTAKA)
BAB V - DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (688kB) | Preview |
|
|
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Remaja adalah individu yang berusia 12-19 tahun dalam masa ini individu mengalami berbagai permasalahan salah satunya adalah kurangnya percaya diri yang berdampak terjadinya isolasi sosial yang mengakibatkan remaja di masa depan tidak dapat bersosialisasi dengan lingkungan sekitar. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif. Populasinya adalah remaja yang tinggal di Panti Asuhan Muhammadiyah Malang. Sampling yang digunakan adalah accidental sampling. Variabel pada penelitian ini adalah Self-Esteem. Alat ukurnya menggunakan kuesioner. Data yang terkumpul dianalisa dengan teknik univariat. Sampel yang digunakan yaitu sebanyak 30 remaja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui self-esteem remaja yang tinggal di panti asuhan. Berdasarkan hasil penelitian sebagian besar self-esteem remaja dengan kategori sedang sejumlah 17 remaja (56,67%), tinggi sejumlah 4 remaja (13,33%), rendah sejumlah 9 remaja (30%), hal ini dimungkinkan karena usia, lama tinggal, pendidikan. Berdasarkan hasil penelitian maka disarankan petugas panti memberikan pemahaman self-esteem remaja yang berada di panti, menciptkan suasana seperti rumah dengan sebaik mungkin agar remaja merasa lebih nyaman dan tidak merasakan banyak perbedaan sehingga dapat mengurangi apa yang dirasakan remaja yang tinggal di panti.
Item Type: | Thesis ( Diploma Tiga (D3)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Self-esteem, Remaja, Panti asuhan |
Subjects: | R Medicine > RJ Pediatrics > RJ370 Diseases of children and adolescents L Education > L Education (General) R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Nursing Study Program |
Depositing User: | Dysa Putri Azizah S.IP |
Date Deposited: | 05 Jun 2024 03:03 |
Last Modified: | 05 Jun 2024 03:03 |
URI: | http://repository.itsk-soepraoen.ac.id/id/eprint/1456 |
Actions (login required)
View Item |