GAMBARAN TINGKAT KEMANDIRIAN LANSIA DALAM PEMENUHAN ADL (ACTIVITY DAILY LIVING) DI PANTI LANSIA

Fatonah, Irya Sri Astutik (2020) GAMBARAN TINGKAT KEMANDIRIAN LANSIA DALAM PEMENUHAN ADL (ACTIVITY DAILY LIVING) DI PANTI LANSIA. Diploma Tiga (D3) thesis, ITSK RS dr. Soepraoen.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (803kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (894kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (925kB)
[img]
Preview
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf

Download (804kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB V - DAFTAR PUSTAKA)
BAB V - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (871kB) | Preview
[img]
Preview
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Lansia mengalami proses penuaan sehingga mengakibatkan penurunan fungsi. Lanjut usia juga dapat disebut sebagai proses yang akan di alami oleh setiap orang yang akan mendapatkan karunia umur panjang. Perubahan fisik lansia akan mempengaruhi tingkat kemandirian. Kemandirian lansia dalam ADL didefinisikan sebagai kemandirian seseorang dalam melakukan aktivitas sehari-hari. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan data sekunder. Populasinya adalah lansia yang telah diambil pada jurnal 1 dan pada jurnal 2. Sampling yang digunakan adalah purposive sampling. Alat ukurnya menggunakan intstumen yang sama yaitu dengan skala Barthel Index. Analisa data menggunakan editing, coding, tabulating, scoring. Variabel pada penelitian ini adalah tingkat kemandirian lansia dalam pemenuhan ADL. Sampel yang digunakan yaitu pada jurnal 1 sebanyak 51 lanisa dan pada jurnal 2 yaitu sebanyak 21 lansia. Dari hasil penelitian yang didapat oleh peneliti adalah pada jurnal 1 terdapat dua kategori yg sama hasilnya yaitu mandiri dan ketergantungan sebagian sebanyak yang masing-masing sebanyak 25 lansia (49,0%), sedangkan untuk jurnal 2 memiliki tingkat kemandirian lansia dalam kategori ketergantungan sebagian sebanyak 15 lansia (72%). Hasil antara kedua jurnal tersebut menggunakan instrument pengukuran yang sama dan juga hasil yang sama. Hal tersebut dimungkinkan karena dipengaruhi oleh beberapa faktor-faktor misalnya usia dan kondisi kesehatan.

Item Type: Thesis ( Diploma Tiga (D3))
Uncontrolled Keywords: Kemandirian, Lansia, Activity daily living, Panti
Subjects: R Medicine > RC31 Internal medicine > RC952 Special situations and conditions > RC952-954.6 Geriatrics
L Education > L Education (General)
R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Nursing Study Program
Depositing User: Dysa Putri Azizah S.IP
Date Deposited: 05 Jun 2024 03:02
Last Modified: 05 Jun 2024 03:02
URI: http://repository.itsk-soepraoen.ac.id/id/eprint/1455

Actions (login required)

View Item View Item