AKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK DAUN UNGU (Graptophyllum pictum L. Griff) MENGGUNAKAN METODE DPPH (1,1-DIPHENYL-2-PICRYHYDRAZYL)

Sekti, Beta Herilla and Aprilianti, Rakhmadani Gadis (2022) AKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK DAUN UNGU (Graptophyllum pictum L. Griff) MENGGUNAKAN METODE DPPH (1,1-DIPHENYL-2-PICRYHYDRAZYL). Jurnal Insan Cendekia, 9 (2). pp. 140-147. ISSN 2443-0854; E-ISSN 2579-8812

[img]
Preview
Text
AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAUN UNGU_0703049104.pdf

Download (196kB) | Preview
[img]
Preview
Text
CEK PLAGIASI_AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DAUN UNGU.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Pendahuluan: Beberapa senyawa yang terkandung dalam Daun ungu (Graptophyllum pictum L.Griff) antara lain flavonoid, alkaloid, tanin, triterpenoid, fenol dan saponin. Flavonoid berfungsi sebagai antioksidan dengan menstabilkan radikal bebas sehingga dapat mengurangi kerusakan sel karena inflamasi, maka dilakukanlah pengujian aktivitas antioksidan pada ekstrak daun ungu. Tujuan : untuk mengetahui IC50 pada ekstrak daun ungu sebagai antioksidan. Metode : Jenis penelitian ini merupakan penelitian eksperimental. Perhitungan IC50 menggunakan metode spektrofotometri UV-Visibel dengan 1,1-Diphenyl-2-picryhydrazyl (DPPH) pada Panjang gelombang 518 nm dengan standart yang digunakan adalah asam ascorbat. Konsentrasi yang digunakan pada pengujian aktivitas antioksidan ekstrak daun ungu sebesar 105µg/mL, 115µg/mL, 125µg/mL, 135µg/mL, 145µg/mL. Hasil : Pada hasil pengukuran aktivitas antioksidan ekstrak daun ungu diperoleh data berdasarkan nilai IC50 pada konsentrasi 84,91μg/mL. Hasil IC50 yang diperoleh dibandingkan dengan nilai inhibisi larutan Asam Ascorbat dengan variasi konsentrasi sebesar 10μg/mL, 12 μg/mL, 14 μg/mL, 16 μg/mL, 18 μg/mL. Kesimpulan : aktivitas antioksidan dari ekstrak daun ungu tergolong kuat.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Antioksidan, Graptophyllum pictum, DPPH
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Journal Publication
Depositing User: Evi Mauludiah, S.IP.
Date Deposited: 11 Jan 2024 03:07
Last Modified: 15 Jan 2024 01:27
URI: http://repository.itsk-soepraoen.ac.id/id/eprint/1064

Actions (login required)

View Item View Item