GAMBARAN TINGKAT KECANDUAN GADGET DI MASA PANDEMI COVID-19 PADA SISWA KELAS XII MIPA SMAN 1 SUTOJAYAN KABUPATEN BLITAR

Bintari, Ramadhanti Husnah (2021) GAMBARAN TINGKAT KECANDUAN GADGET DI MASA PANDEMI COVID-19 PADA SISWA KELAS XII MIPA SMAN 1 SUTOJAYAN KABUPATEN BLITAR. Diploma Tiga (D3) thesis, ITSK RS dr. Soepraoen.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (586kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (877kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (854kB)
[img]
Preview
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf

Download (720kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB V - DAFTAR PUSTAKA)
BAB V-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (668kB) | Preview
[img]
Preview
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (5MB) | Preview

Abstract

Adanya pandemi Covid-19 menuntut adanya pembelajaran secara daring dengan menggunakan gadget ternyata menimbulkan dampak negatif yaitu siswa terstimulasi mengakses aplikasi lain sehingga meningkatkan kenyamanan dan kemampuan eksplorasi siswa pada penggunaan internet. Hal ini meningkatkan resiko kecanduan pada siswa. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui tingkat kecanduan gadget di masa pandemi Covid-19 pada siswa kelas XII MIPA SMAN 1 Sutojayan Kabupaten Blitar. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Populasinya seluruh siswa kelas XII MIPA SMAN 1 Sutojayan Kabupaten Blitar dengan total 176 orang. Jumlah sampel 122 responden, dengan teknik sampling proportional random sampling. Variabel yang diteliti adalah tingkat kecanduan gadget di masa pandemi Covid-19. Instrumen penelitian yang digunakan adalah kuesioner SAS (Smartphone Addiction Scale). Analisa data menggunakan analisis univariat. Hasil penelitian menunjukkan sebagian besar responden berada pada tingkat kecanduan sedang yaitu 93 responden (75%), sebagian kecil berada pada kategori kecanduan berat dan ringan yaitu 23 responden (20%) dan 6 responden (5%). Hasil penelitian itu dimungkinkan karena adanya sarana dan prasana yang disediakan orang tua di rumah, untuk mencari informasi,mengerjakan tugas, bermain game dan menonton vidio/film/vlog. Oleh karena itu, pemberian konseling kepada orang tua dan siswa tentang cara bijak penggunaan gadget serta kontrol diri dan selektivitas dalam penggunaan teknologi informasi dan komunikasi. Pembinaan dan pengawasan orang tua sangat dibutuhkan untuk menurunkan resiko kecanduan pada siswa.

Item Type: Thesis ( Diploma Tiga (D3))
Uncontrolled Keywords: Kecanduan gadget, Siswa, Pandemi covid-19
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Nursing Study Program
Depositing User: Dysa Putri Azizah S.IP
Date Deposited: 08 Jul 2024 07:06
Last Modified: 08 Jul 2024 07:06
URI: http://repository.itsk-soepraoen.ac.id/id/eprint/2285

Actions (login required)

View Item View Item