GAMBARAN PSIKOSOSIAL REMAJA BROKEN HOME DI DESA SONOWANGI KECAMATAN AMPELGADING KABUPATEN MALANG

Ayu, Vera Puspita (2021) GAMBARAN PSIKOSOSIAL REMAJA BROKEN HOME DI DESA SONOWANGI KECAMATAN AMPELGADING KABUPATEN MALANG. Diploma Tiga (D3) thesis, ITSK RS dr. Soepraoen.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf

Download (803kB) | Preview
[img] Text (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (912kB)
[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (877kB)
[img]
Preview
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf

Download (893kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB V - DAFTAR PUSTAKA)
BAB V - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (798kB) | Preview
[img]
Preview
Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Perkembangan psikososial seseorang dipengaruhi oleh interaksi dengan keluarga, teman sebaya, sekolah, lingkungan dan masyarakat tempat tinggal, dan pengalaman. Remaja yang mengalami hal tersebut secara tidak langsung akan berpengaruh pada psikososial remaja. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif. Populasinya adalah 46 remaja keluarga broken home. Penelitian ini menggunakann teknik total sampling. Instrumen yang di gunakan adalah kuisioner Self Reporting Quetionnaire 29 (SRQ 29) yang dikembangkan oleh World Health Organization (WHO) sebagai alat ukur adanya masalah/gangguan jiwa. Hasi penelitian didapatkan bahwa hampir seluruh responden tidak memiliki gangguan psikososial yaitu 35 remaja (76%), sebagian kecil mengalami ansietas diusia 11 -13 tahun yaitu 4 remaja (8,6%) ,sebagian kecil mengalami gejala NAPZA dan psikotik diusia 14-17 tahun yaitu 2 remaja (4,3%) dan sebagian kecil mengalami PTSD cenderung di kalangan semua usia yaitu 3 remaja (6,5%). Dari sebagian kecil pengguna NAPZA dan psikotik sejumlah 2 responden tetap berbahya karena dapat mempengaruhi teman dan lingkungan sekitarnya. Bagi respoden yang memiliki gejala psikososial disarankan untuk keluarga memberikan perhatian lebih agar remaja tidak terbawa pengaruh buruk dan dapat lebih mengenal dirinya dengan baik agar remaja dapat meningkatkan psikososial saat ini sehingga dapat memiliki psikososial yang baik.

Item Type: Thesis ( Diploma Tiga (D3))
Uncontrolled Keywords: Psikososial, Remaja, Broken home
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Nursing Study Program
Depositing User: Dysa Putri Azizah S.IP
Date Deposited: 08 Jul 2024 03:05
Last Modified: 08 Jul 2024 03:05
URI: http://repository.itsk-soepraoen.ac.id/id/eprint/2187

Actions (login required)

View Item View Item